Home » » Tips Cari Jodoh di Situs Jodoh Online

Tips Cari Jodoh di Situs Jodoh Online

Tips Cari Jodoh di Situs Jodoh Online – Banyaknya pengguna internet sekarang ini membuat mencari jodoh melalui online semakin menjadi trend. Situs situs cari jodoh online banyak bermunculan, hal ini tentu akan membuat anda bingung, terutama bagi anda yang benar benar sedang cari jodoh.



Berikut Tips Cari Jodoh di Situs Jodoh Online

1.      Pilih situs jodoh online yang benar benar populer.
Gunakan situs jodoh online yang populer dan banya di gunakan, jika anda bingung anda bisa menggunakan patokan peringkat Alexa, semakin kecil nilainya maka situs tersebut dapat di nilai bagus, seperti situs jodoh online AyoNikah.com.

2.      Cari situs dengan kebijaksanaan privasi
Pilih situs jodoh online yang bisa menjamin data pribadi dan identitas diri anda pada orang lain.

3.      Buat profil pribadi sejujurnya
Buat profil diri anda sejujur mungkin. Anda bisa menambah “sesuatu” untuk menggoda atau memikat namun tetap mengedepankan kejujuran.

4.      Beri kode tertentu.
Saring 'pengunjung' Anda dengan cara memberi kode tertentu untuk setiap deskripsi diri para 'pengunjung' Anda. Tapi awas! Jangan pernah langsung menganggap setiap email yang masuk pasti bakal jodoh Anda. Selidiki profil dan juga penampilannya, untuk lebih memastikan ajak ia untuk bertemu muka.

5.      Ajak teman jika ingin bertemu offline
Agar lebih amannya, jangan temui teman online seorang diri, setidaknya ajak seorang teman-meskipun hubungan di dunia maya sudah cukup baik. Selain untuk keamanan, cara ini akan membuatnya lebih tergoda dan penasaran pada Anda.

0 comments:

Post a Comment


 
Support : Copyright © 2013. WIKI ASIA - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger