Home » , , » Google Nexus 10 - Review - Harga - Spesifikasi Lengkap

Google Nexus 10 - Review - Harga - Spesifikasi Lengkap

Google Nexus 10 - Review - Harga - Spesifikasi Lengkap - Tablet Google Nexus 10 - Nexus 10 merupakan tablet terbaru besutan google menggandeng dengan salah satu produsen smartphone android nomor wahid dunia yaitu samsung.  Nexus 10 ini ditujukan untuk pasar menengah keatas. Tablet Nexus 10 ini akan menjadi pesaing utama Apple iPad 4 yang selama ini mendominasi pasar tablet kelas atas. Dengan di benamkan berbagai fitur " wah " serta spek yang mumpuni membuat Nexus 10 ini menjadi semakin sempurna dengan Nexus 10 memiliki layar dengan resolusi 2560x1600 pixel dengan 300 ppi, lebih tajam dari Retina Display iPad yang hanya 2048x1536 dengan 264 ppi.

Google Nexus 10 - Review - Harga - Spesifikasi Lengkap

Google Nexus 10 menggunakan daleman yang lebih rendah dari Google Nexus 7, yakni prosesor dual core Exynos 5250 yang dibantu dengan RAM 2 GB. Meski ditawarkan dengan harga lebih murah ketimbang Ipad berkapasitas 32GB dan berkonektivitas wi-fi, Nexus 10 memiliki spesifikasi yang mengesankan. Sistem operasinya Android 4.2 (Jelly Bean). Lalu, gadget dilengkapi pula layar berukuran 10 inci dengan resolusi 2.560x1.600 piksel, dan prosesor dual-core ARM Cortex A15. 

Spesifikasi Google Nexus 10
  • Screen 10.055” 2560 x 1600 (300 ppi)
  • WQXGA, HD PLS
  • Corning® Gorilla® Glass 2
  • Size W: 10.39 in (263.9 mm)
  • H: 6.99 in (177.6 mm)
  • D: 0.35 in (8.9 mm)
  • Weight 1.33 lbs (603 g)
  • Cameras 5MP (main), 1080p video
  • 1.9MP (front), 720p video
  • Memory 16 GB or 32 GB (formatted capacity will be less)
  • CPU/GPU CPU: Dual-core A15 Eagle
  • GPU: Mali T604
  • RAM 2GB
  • Sensors Accelerometer, Compass, Ambient light, Gyroscope, Pressure, GPS
  • Wireless Dual-band Wi-Fi 802.11 b/g/n (MIMO+HT40)
  • Bluetooth
  • Dual-side NFC (Android Beam)
  • Connectivity Micro USB
  • Micro HDMI
  • 3.5mm headphone jack
  • Battery 9,000 mAh Lithium polymer
  • Standby: up to 500 hours
  • Music playback: up to 90 hours
  • Video playback: up to 9 hours
  • Web browsing: up to 7 hours
  • OS Android 4.2 (Jelly Bean)
Harga Google Nexus 10

Google Nexus 10 dipasarkan dengan harga yang lumayan terjangkau dengan beberapa pilihan kapasitas penyimpanan.

  • Google Nexus 10 dengan memori internal 16GB : USD $399
  • Google Nexus 10 dengan memori internal 32GB : USD $499.
Bagaimana menurut anda? Apa yang bisa membuat anda tertarik terhadap sebuah gadget? Apakah karena fitur yang di sediakan? atau karena harga yang di tawarkan cukup terjangkau? Semua kini tergantung di tangan anda. Silahkan anda pilih sesuai selera anda, boleh jadi opsi lain macam Samsung Galaxy Premier atau iPhone 5 bisa anda pilih terserah anda. Silahkan anda memilihnya.

0 comments:

Post a Comment


 
Support : Copyright © 2013. WIKI ASIA - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger