Home » , , » HTC One SV Harga dan Spesifikasi Lengkap

HTC One SV Harga dan Spesifikasi Lengkap

HTC One SV Harga dan Spesifikasi Lengkap - Harga Handphone HTC One SV - Beberapa kalangan menilai jika smartphone besutan HTC kurang di minati oleh pecinta gadget smartphone saat ini. Namun jangan salah dulu karena akhir akhir ini HTC sedang gencarnya mengeluarkan produk produk teranyar mereka ke jajaran pasar smartphone dunia. Beberapa waktu kami juga me-review produk terbru HTC lainnya yaitu HTC One SV CDMA yang merupakan sodara satu keluarga dari HTC One V ini. Ponseluler kali ini akan sedikit memberikan ulasan untuk anda mengenai seluk beluk yang di terapkan di HTC One SV ini.
HTC One SV Harga dan Spesifikasi Lengkap

Spesifikasi HTC One SV memang sedikit agak " mewah " karena sudah mendukung pada jaringan 4G LTE yang jarang di miliki oleh smartphone. Smartphone HTC ini menggunakan jaringan masing masing 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 3G Network HSDPA 900 / 1900 / 2100 (Europe) HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 (Asia) 4G Network LTE 800 / 1800 / 2600 (Europe) LTE 1800 / 2600 (Asia) jangan sampe binggung ya anda membedakannya karena memang sedikit berbeda dari smartphone lainnya. body dimensi gadget 128 x 66.9 x 9.2 mm (5.04 x 2.63 x 0.36 in) dengan berat sekitar 122 g (4.30 oz).

Untuk urusan dapur pacu HTC One SV ini menggunakan Android OS, v4.0.4 (Ice Cream Sandwich) prosesor Dual-core 1.2 GHz yang tentunya akan memberikan tenaga yang mumpuni. Ada dua kamera di HTC One SV ini. Di bagian belakang, perangkat ini telah dilengkapi dengan kamera 5 megapiksel dengan kecepatan aperture f/2.0. Sedangkan di bagian depan, terdapat kamera 1,6 megapiksel. Jadi anda tidak akan kehilangan moment berharga anda untuk mengabadikannya.

                               HTC One SV

HTC One SV Harga dan Spesifikasi Lengkap

Penyimpanan memory yang terbilang cukup longgar dengan kemampuan menampung 8 GB, 1 GB RAM untuk memory internalnya dan microSD, up to 32 GB untuk memory tambahan atau memory eksternal yang bisa anda tambahkan di smartphone keren ini. 

Harga HTC One SV update harga hp HTC klik disini
Untuk harga saat ini menurut kabar yang kami terima bahwa HTC membanderol produk keren ini dijual dengan harga 688 dollar Singapura atau sekitar Rp 5,5 juta. Belum ada informasi, kapan smartphone ini akan dijual di Indonesia. Jika anda tertarik maka harus bersabar dulu ya menunggu konfirmasi resmi dari pihak HTC kapan di perkenalkan di indonesia. Ponsel tandingan lainnya yang perlu anda coba di antaranya adalah Nexus 10 dan juga Nexus 4

0 comments:

Post a Comment


 
Support : Copyright © 2013. WIKI ASIA - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger