Nokia Lumia 520 Harga Spesifikasi, HP Windows Phone 8 Terbaru Harga Murah - Setelah banyak beredar di internet bocoran bocoran mengenai Nokia Lumia 520 yang menyatakan bahwa beberapa waktu ini nokia akan meluncurkan perangkat terbaru mereka dengan mengusung windows phone 8 sebagai sistem peranmbannya maka dalam ajang Mobile World Congress 2013 Barcelona ini secara remi di perkenalan oleh pihak NOKIA guna melengkapi ponsel windows phone nya untuk keluarga Lumia. Apa saja fitur terbarunya dan spesifikasi yang di tancapkan di dalam ponsel Nokia Lumia 520 ini ? Kita simak ulasannya berikut di bawah ini.
Nokia Lumia 520 Hadir di tengah tengah maraknya serbuan smartphone android dna juga tablet android dengan spesifikasi serta fitur yang mewah namun pihak Nokia melakukan ekspansi guna melengkapi ponselnya untuk keluarga Lumia dengan menghadirkan Nokia Lumia 520 yang memiliki spesifikasi yang terbilang cukup apik dengan harga terjangkau.
Nokia Lumia 520 memiliki layar yang sedikit lebih kecil di banding yang dimiliki oleh Lumia 720 yakni 4,3 Inci sedangkan Lumia 520 hanya 4 Inci dengan di bekali prosesor Dual-Core 1GHz Snapdragon. Layarnya berukuran 4 inci IPS LCD WVGA. Selain itu perangkat satu ini juga dilengkapi dengan internal storage sebesar 8GB, RAM 512MB, slot microSD (maksimal 64GB).
Untuk mengetahui lebih detail mengenai spesifikasi yang di semat kan di dalam Nokia Lumia 520 ini maka simaklah ulasannya berikut di bawah ini.
- Dimensi: 119.9 x 64 x 9.9 mm
- Berat: 124 gram
- Jaringan: GSM (850, 900, 1800, 1900 MHz) dan UMTS (850, 1900, 2100 MHz)
- Prosesor: Dual-Core 1GHz Krait
- Chip: Qualcomm Snapdragon S4 Plus MSM8227
- GPU: Adreno 305
- Operating system: Windows Phone 8
- Layar: 4 inci IPS LCD WVGA
- Resolusi: 480 x 800 pixel (235 ppi)
- Fitur layar: Multitouch, Light sensor, Proximity sensor, Scratch-resistant glass
- Kamera: 5MP (f/2.4)
- Fitur kamera: Auto focus, Touch to focus, Exposure compensation, ISO control, White balance presets, Geo tagging, Panorama
- Koneksitas: HSDPA+ (4G) 21.1 Mbit/s, HSUPA 5.76 Mbit/s, UMTS, EDGE, GPRS
- Fitur lain: Internet Explorer 9, YouTube (upload), Picasa, GPS, A-GPS, S-GPS, Glonass, Cell ID, Wi-Fi positioning
- Baterai: (kapasitas) 1430 mAh
- Waktu bicara: 14,80 jam
- Waktu bicara (3G): 9,60 jam
- Waktu siaga: 360 jam
Seperti dilansir Gizmodo (25/02), kabarnya, smartphone satu ini akan dijual hanya dengan harga sebesar USD 183 atau sekitar Rp 1,7 jutaan.
Apabila sesuai dengan yang direncanakan, maka Nokia Lumia 520 ini akan mulai hadir di pasaran Hong Kong dan Singapura di Q1 2013 ini. Belum diketahui kapan perangkat satu ini akan dipasarkan di Indonesia. Untuk itu persiapkan diri anda untuk menyambut ponsel windows phone 8 terbaru ini. Terima kasih silahkan berburu gadget pilihan anda.
0 comments:
Post a Comment