Nokia Lumia 720 Harga dan Spesifikasi - Seperti halnya keluarga lumia lainnya, salah satu kelebihan dari Nokia Lumia 720 ini adalah terletak dari keunikan kameranya yang memiliki resolusi sebesar 6,7MP dengan bukaan lensa f/1.9. yang berapa di bagian belakang sebagai kamera utama. Selain itu nokia dari keluarga lumia memang terkenal memiliki spesifikasi serta fitur yang mapan dan rata rata memiliki harga yang terbilang mahal di bandingkan seri Asha dari nokia. Mau tahu harga terbaru dari nokia seri ini ? Kita simak saja ulasannya di bawah ini.
Nokia Lumia 720 memiliki spesifikasi yang terbilang mapan dengan mengusung layar 4,3 inci jenis WVGA menggunakan prosesor dual-core 1GHz, RAM 512MB, dan berjalan dengan sistem operasi Windows Phone 8. Memori internal 8GB bisa diekspansi dengan kartu memori eksternal. Di bawah ini adalah spesifikasinya.
Spesifikasi Nokia Lumia 720
Jaringan : GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 .
Dimensi : 127.9 x 67.5 x 9 mm, 78 cc (5.04 x 2.66 x 0.35 in), 128 gr.
Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors, 480 x 800 pixels, 4.3 inches, (~217 ppi pixel density). Corning Gorilla Glass 2.
Memori : Internal 8 GB, 512 MB RAM, microSD, up to 64 GB.
Konektivitas dan Data : HSDPA, 21.1 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps, Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Bluetooth v3.0 with A2DP. MicroUSB v2.0.
Kamera : Utama 6.7 MP, 2848 x 2144 pixels, Carl Zeiss optics, autofocus, LED flash, 1/3.6'' sensor size, geo-tagging, 720p@30fps, Kamera Depan 1.3 MP, 720p@30fps.
Prosesor dan OS : Microsoft Windows Phone 8, Qualcomm MSM8227, Dual-core 1 GHz, Adreno 305.
Fitur Lain : Accelerometer, proximity, compass, SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM, HTML5, A-GPS support and GLONASS, SNS integration, Active noise cancellation with dedicated mic, MP3/WAV/eAAC+/WMA player, MP4/H.264/H.263/WMV player, 7GB free SkyDrive storage, Document viewer, Video/photo editor, Voice memo/dial/commands, Predictive text input.
Baterai : Li-Ion 2000 mAh
Harga Nokia Lumia 720
Rp.3.200.000,-
Hal yang sangat menyenangkan jika memiliki ponsel dnegan sejuta fitur unggulan serta spesifikasi yang menawan memudhakan para penggunanya untuk melakukan berbagai aktifitas serta kegiatan. Nokia Lumia 720 ini Hadir dengan pilihan warna merah, kuning, cyan, hitam, dan putih. Jika anda kurang puas bisa mencoba Lumia 820. Update harga tablet dari samsung bisa anda baca di harga samsung galaxy tab dan semoga membantu anda dalam memilih ponsel cerdas dan sesuai dengan kebutuhan anda.
0 comments:
Post a Comment