Home » , » Nokia Lumia 505 Harga Spesifikasi, HP Windows Phone Murah Kamera 8MP

Nokia Lumia 505 Harga Spesifikasi, HP Windows Phone Murah Kamera 8MP

Nokia Lumia 505 memang terlihat asing di telinga kita. Tidak seperti seri lumia lainnya yang sudah akrab di telinga kita macam Lumia 520 atau pun juga Lumia 620 yang memiliki spesifikasi yang terbilang apik dan juga desain yang terlihat ceria dnegan berbagai warna warni. Nokia Lumia 505 adalah ponsel windows phone yang di tujukan untuk kalangan pemula dengan di bekali spesifikasi yang terbilang mapan salah satunya adalah kamera 8MP yang siap menemani anda dalam mengabadikan momen penting dalam kehidupan anda.

Nokia Lumia 505 Harga Spesifikasi, HP Windows Phone Murah Kamera 8MP


Nokia Lumia 505 merupakan ponsel tipe Lumia terbaru yang dipekenalkan oleh Nokia belum lama ini. Melihat serinya, ponsel ini akan masuk ke segmen entry level alias pengguna pemula, seperti apa fitur dan spesifikasinya?


Spesifikasi Nokia Lumia 505

  • Ukuran: 118.1×61.2×11.3 mm
  • Berat: 131 gram
  • Ukuran Layar: 3.7 inch
  • sistem operasi: Microsoft Windows Phone 7.8 
  • Kecepatan Processor: 800 MHz
  • Fitur: GSM|FM Player|Music Player|Primary Camera|Email|Touchscreen|MP3|Internet Ready
  • Input: USB
  • Output: 3.5mm jack|USB
  • Koneksi Nirkabel: Bluetooth|WiFi|EDGE|3G
  • Kamera Belakang: 8 MP
  • Resolusi Layar: 480 x 800 piksel
  • Resolusi Video: VGA
  • Built in Memory: 256 MB RAM
  • Kapasitas Penyimpanan: 8 GB
  • Fitur Kamera Lainnya: Geo-tagging
  • Tipe Layar: AMOLED Capasitive
  • Kedalaman Warna: 65 Ribu Warna
  • SIM: Single SIM
  • Tipe Baterai: Li-Ion
  • Kapasitas Baterai: 1300 mAh
  • Waktu Bicara: Hingga 7 Jam 30 Menit
  • Waktu Siaga: Hingga 670 Jam


Harga Nokia Lumia 505 adalah 140 EUR

Nokia Lumia 505 Harga Spesifikasi, HP Windows Phone Murah Kamera 8MP


Nokia Lumia 505 tersedia dalam tiga warna, yaitu merah mudah, merah dan hitam. Smartphone ini nantinya juga telah terpasang dengan Windows Phone 7.8 yang memiliki fitur Resizable Live Tiles, dan Bing Daily Lock Screen Image. Sayangnya, pengguna nantinya tidak dapat melakukan upgrade ke Windows Phone 8. Untuk lebih lengkapnya mengenai ponsel lumia silahkan anda baca harga nokia lumia terbaru bulan ini.

1 comments:


 
Support : Copyright © 2013. WIKI ASIA - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger