Home » , , » Skype Khusus Untuk Windows 8

Skype Khusus Untuk Windows 8

Skype Khusus Untuk Windows 8 - Setelah beberapa waktu lalu microsoft resmi meluncurkan platform terbaru mereka yaitu Windows 8 maka dengan berbarengan hal tersebut microsoft juga memperkenalkan Skype khusus yang di peruntukkan untuk windows 8 yang memiliki beberapa kelebihan menarik yang patut untuk anda coba. Munculnya platform windows 8 juga memicu munculnya juga " pasangan " yang memiliki kelebihan yang salah satunya adalah selalu menyala namun aplikasi Skype ini tidak akan banyak menghabiskan daya baterai. Skype versi Windows Phone sebelumnya masih menjadi aplikasi yang mandiri (harus diunduh) dan bukan aplikasi bawaan dari Windows Phone

Skype Khusus Untuk Windows 8

Skype versi ini sudah terintegrasi dengan Windows Phone 8. Aplikasi tersebut berjalan di background, mampu menghadirkan notifikasi pesan atau telepon yang masuk, bahkan ketika pengguna sedang menggunakan aplikasi lain. Bisa di bilang walaupun kita sedang melakukan aktifitas lainnya di luar aplikasi ini namun aplikasi Skype For Windows 8 ini selalu aktif dan bisa melakukan beberapa hal seperti yang di utarakan di atas tadi.

Dan salah satu kelebihan lainnya yang bisa anda nikmati jika anda menggunakan aplikasi skype khusus untuk windows 8 ini adalah Skype mengklaim kalau pengguna sudah tidak perlu lagi masuk ke aplikasi tersebut untuk melihat pesan yang masuk dan panggilan tidak terjawab. Semua informasi mengenai kedua hal tersebut dapat langsung ditampilkan di bagian lock screen. Jadi anda juga tidak akan repot repot untuk bolak balik dapat menerima pesan dan panggilan tersebut.

Skype Khusus Untuk Windows 8

Banyaknya fitur baru di windows 8 semakin memudahkan peggunanya untuk mengakses dan juga menggunakan platform windows 8 ini dan sekedar informasi lainnya adalah Selain Skype, Twitter dan Facebook juga semakin terintegrasi dengan Windows Phone versi terbaru ini. Pengguna akan memiliki akses notifikasi pada lockscreen. Langsung melalui lock screen tersebut, pengguna bisa melihat status update hingga galeri foto Facebook. Sedikit informasi yang bsa ponseluler berikan untuk anda semuanya dan semoga bermanfaat.

0 comments:

Post a Comment


 
Support : Copyright © 2013. WIKI ASIA - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger